Posts

Showing posts from May, 2022

Berikut ini termasuk serat tumbuhan, kecuali .....

 1. Berikut ini termasuk serat tumbuhan, kecuali ..... A. Serat wol B. Serat jute C. Serat rami D. Serat flax Jawaban A Pembahasan Jenis serat tumbuhan yaitu: 1. Serat jute yaitu serat alami tumbuhan yang paling banyak digunakan sebagai kebutuhan hidup manusia. Serat ini terbuat dari semua jenis batang kulit pohon biasanya digunakan untuk membuat tambang, kertas, dan karpet 2. Serat flax yaitu serat alami tumbuhan yang sangat penting setelah wol dan kapas biasanya diolah menjadi industri linen. 3. Serat rami yaitu serat alami tumbuhan yang dihasilkan oleh tanaman rami, dimana kulit batangnya banyak digunakan untuk bahan baku tekstil. Serat rami juga bisa dipintal menjadi benang dan dirajut menjadi kain. 2. Serat yang berbentuk rambut hewan disebut .... A. Cashmer B. Alpaca C. Staples D. Filamen Jawaban C Pembahasan Serat hewan terdiri dari: 1. Serat Staples (serat pendek) Staple merupakan serat yang berbentuk rambut hewan yang disebut dengan wol. Berasal dari domba, alpaca, unta, cashm

Untuk memperoleh, merebut, dan mempertahankan kekuasaan secara konstitusional adalah tujuan dari dibentuknya....

1. Untuk memperoleh, merebut, dan mempertahankan kekuasaan secara konstitusional adalah tujuan dari dibentuknya.... A. Partai politik B. Dewan keamanan C. Tentara D. DPR dan MPR E. Konstituante Jawaban A 2. Pemotongan nilai uang (sanering) dengan cara memotong semua uang yang bernilai Rp 500 ke atas hingga nilainya tinggal setengahnya dikenal dengan kebijakan .... A. Program Benteng B. Sistem ekonomi Ali-Baba C. Gerakan Assaat D. Gunting Syafrudin E. Rencana pembangunan lima tahun Jawaban D 3. Indonesia mengirim delegasi ke Belanda dengan misi merundingkan masalah finansial ekonomi (finek) pada .... A. 7 Januari 1956 B. 7 Januari 1957 C. 7 Januari 1958 D. 7 Januari 1959 E. 7 Januari 1960 Jawaban A 4. Partai Rakyat Jelata (PRJ) merupakan salah satu partai politik di Indonesia yang terbentuk pada tahun 1945 dengan pemimpinnya ... A. Nyono B. Sutan Dewanis C. DS. Probowinoto D. J.B. Assa E. Sutan Syahrir Jawaban B 5. Pemerintah Indonesia menasionalisasi De Javasche Bank (DJB) menjadi ....