Ketika bumi melakukan revolusi terhadap matahari, Anda mengetahui bahwa bumi juga berotasi terhadap sumbunya. Andaikan massa bumi 6 × 10^24 kg dan garis tengah bumi besarnya 12,8 × 10^6 m. Momen inersianya adalah.......

 Ketika bumi melakukan revolusi terhadap matahari, Anda mengetahui bahwa bumi juga berotasi terhadap sumbunya. Andaikan massa bumi 6 × 10^24 kg dan garis tengah bumi besarnya 12,8 × 10^6 m. Momen inersianya adalah.......

A. 6,34 × 10^35 kg.m^2

B. 7,93 × 10^36 kg.m^2

C. 9,83 × 10^36 kg.m^2

D. 6,34 × 10^37 kg.m^2

E. 9,83 × 10^37 kg.m^2

Jawaban E

Pembahasan

Diketahui: M = 6 × 10^24 kg

                 R = ½ 12,8 × 10^6 m = 6,4 × 10^6 m

Ditanya: I

Karena bumi berbentuk bola pejal, maka

I = 2/5 M R^2

I = 2/5  .  6 × 10^24 . (6,4 × 10^6)^2

I = 2/5 .  6 × 10^24 . 40,96 × 10^12

I = 98,3 × 10^36 kg.m^2

I = 9,83 × 10^37 kg.m^2


Keterangan ^ = pangkat

Buat temen-temen yang ingin bertanya.  silakan komen di kolom komentar, oke? Terima kasih❤




Comments

Popular posts from this blog

Isine iklan iku digawe supaya bisa ndudut atine para konsumen. Ukara kasebut jumbuh karo paugeran iklan .....

Berapakah titik didih dan titik beku larutan 0,1 mol Ba(NO3)2 dalam 500 gram air? (Kb air = 0,52°C m^-1 ; Kf = 1,86°C m^-1)