Selama masa pandemi virus corona banyak masyarakat yang ingin melakukan pemeriksaan rapid test untuk mendeteksi dini infeksi virus corona. Cara kerja rapid test didasarkan pada produksi antibodi dalam darah ketika terjadinya infeksi. Jenis antibodi yang dideteksi rapid test, yaitu...
4. Selama masa pandemi virus corona banyak masyarakat yang ingin melakukan pemeriksaan rapid test untuk mendeteksi dini infeksi virus corona. Cara kerja rapid test didasarkan pada produksi antibodi dalam darah ketika terjadinya infeksi. Jenis antibodi yang dideteksi rapid test, yaitu...
a. IgE dan IgD
b. IgA dan IgD
c. IgG dan IgD
d. IgM dan IgG
e. IgA dan IgM
Jawaban D
5. Suatu patogen diketahui menyebar keseluruh tubuh melalui cairan interstisial. Antibodi dapat menginaktivasi patogen tersebut dengan cara...
a. Aglutinasi
b. Netralisasi
c. Presipitasi
d. Opsonisasi
e. Fiksasi komplemen
Jawaban C
6. Bakteri Haemophilus influenzae tipe B merupakan bakteri penyebab penyakit pneuomonia dan meningitis. Imunisasi yang dilakukan untuk mencegah infeksi penyakit ini adalah...
a. HB
b. HiB
c. PVC
d. DTPa
e. Influenza
Jawaban B
Buat temen-temen yang ingin bertanya. silakan komen di kolom komentar, oke? Terima kasih❤
Comments
Post a Comment