Apabila kita makan paha ayam pada ujung tulang akan ditemukan bagian berwarna putih dan agak lunak saat dimakan. Bagian tersebut merupakan jaringan .....
1. Apabila kita makan paha ayam pada ujung tulang akan ditemukan bagian berwarna putih dan agak lunak saat dimakan. Bagian tersebut merupakan jaringan .....
A. Osteon
B. Kartilago
C. Otot lurik
D. Otot polos
E. Ikat padat
Jawaban B
2. Perhatikan beberapa jaringan berikut!
1) Tulang rawan
2) Jaringan epitel
3) Otot lurik
4) Otot polos
5) Osteon
6) Jaringan ikat
Jaringan yang terdapat pada usus ditujukkan oleh angka ......
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 6)
C. 2), 3), dan 5)
D. 2), 4), dan 6)
E. 3), 5), dan 6)
Jawaban D
3. Perhatikan beberapa fungsi jaringan berikut!
1) Melekatkan suatu jaringan dengan jaringan lain.
2) Merespons perubahan lingkungan.
3) Mengisi rongga di antara organ-organ.
4) Menghasilkan imunitas.
5) Menggerakkan organ tubuh atau bagian tubuh.
Fungsi jaringan pengikat ditunjukkan oleh angka .....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 5)
C. 1), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)
Jawaban C
14. Perhatikan ciri-ciri berikut!
1) sulit berdiferensiasi
2) mudah dimanipulasi
3) sudah terspesialisasi
4) mampu memperbanyak diri
5) dapat dimanfaatkan untuk terapi gen.
Sifat-sifat stem cell ditunjukkan oleh angka .....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 5)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 4), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)
Jawaban D
5. Kakek Tarman menderita salah satu penyakit degeneratif yang sedang diobati menggunakan sel induk. Kemungkinan jenis penyakit degeneratif yang diderita kakek Tarman adalah ......
A. Nyeri sendi
B. Parkinson
C. Diabetes
D. Kanker
E. Lupus
Jawaban B
Comments
Post a Comment