Jika seseorang mengalami cedera pada otak, dapat memengaruhi sistem ....
1. Jika seseorang mengalami cedera pada otak, dapat memengaruhi sistem ....
A. Koordinasi
B. Pengangkutan
C. Pernapasan
D. Pencernaan
Jawaban A
2. Jenis otot yang berfungsi menggerakkan rangka di dalam tubuh adalah otot ....
A. Trisep
B. Jantung
C. Polos
D. Lirik
Jawaban D
3. Jaringan yang berfungsi menerima dan meneruskan rangsang adalah ....
A. Otot
B. Darah
C. Epitel
D. Saraf
Jawaban D
4. Berikut yang membedakan sel tumbuhan dan sel hewan adalah ....
A. Sel tumbuhan memiliki inti sel
B. Sel tumbuhan memiliki plastida
C. Sel tumbuhan memiliki vakuola
D. Sel tumbuhan memiliki selaput sel
Jawaban B
5. Organel sel pada tumbuhan yang berfungsi sebagai tempat berlangsung fotosintesis adalah .....
A. Badan golgi
B. Vakuola
C. Kloroplas
D. Lisosom
Jawaban C
6. Jaringan yang tidak membentuk organ dalam jantung adalah ....
A. Jaringan pengikat
B. Jaringan otot
C. Jaringan saraf
D. Jaringan epitel
Jawaban D
7. Jaringan otot yang sering terdapat pada usus dan lambung adalah jaringan ....
A. Otot lurik
B. Otot rangka
C. Otot polos
D. Otot jantung
Jawaban C
8. Sistem organ yang paling terganggu saat kaki keseleo adalah sistem ....
A. Pernapasan
B. Pencernaa
C. Koordinasi
D. Gerak
Jawaban D
9. Organ luar manusia, yaitu mata terbentuk dari jaringan ....
A. Otot dan epitel
B. Saraf dan epitel
C. Otot dan saraf
D. Pengikat dan saraf
Jawaban C
Comments
Post a Comment